Tempe Cabe Ijo

Bahan :

1 papan tempe ukuran sedang, potong dadu

3 buah cabai hijau

2 siung bawang putih, iris

3 siung bawang merah, iris

1 buah tomat merah

2 lembar daun jeruk

2 sdm KECAP MANIS SEDANG CAP ANGGUR

1/2 sdm KECAP ASIN CAP ANGGUR

Secukupnya kaldu bubuk dan air

Secukupnya minyak untuk menumis

 

 

Cara membuat :

1. Potong dadu tempe, goreng sebentar hingga kekuningan. Sisihkan

2. Tambahkan air secukupnya dan bumbui. Koreksi rasa

3. Masak daging hingga empuk dan bumbu meresap (tutup wajan)

4. Angkat dan sajikan hangat